Site Loader

Hari ini, sabtu 16 Februari 2019
Kegiatan lomba OSN tingkat MKKS SMA Swasta Kabupaten Malang dibuka oleh ketua MKKS SMA SWASTA KABUPATEN MALANG yaitu Drs H Musoli Haris, M.Pd
Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan siswa serta menyiapkan sumber daya manusia yang unggul dan mampu bersaing dengan negara luar

Olimpiade Sains 2019 MKKS SMA SWASTA Kab. Malang merupakan agenda tahunan MKKS SMA SWASTA Kab. Malanh. Kegiatan OSK pada yahun 2019 ini diikuti oleh 49 sekolah SMA Swasta se-Kabupaten Malang dengan total jumlah peserta mencapai 781 siswa

Duta SMA ISLAM KEPANJEN sebanyak 33 siswa mengikuti kegiatan Lomba Olimpiade Sains tingkat MKKS SWASTA SMA SE-KABUPATEN MALANG yang bertempat di SMA ISLAM KEPANJEN MALANG.
Adapapun mata pelajaran lomba yang diikuti antara lain
1. Biologi
2. Fisika
3. Ekonomi
4. Geografi
5. Kimia
6. Matematika
7. Ilmu Komputer
Semua siswa telah mempersiapkan diri jauh hari sebelumnya dengan belajar dengan giat serta berlatih soal soal OSN tahun sebelumnya.
Semoga hasil kerja keras mereka bisa memberikan hasil yang membanggakan bagi sekolah.

Harapan Bapak Kepala Sekolah Drs. H. Musoli Haris, M.Pd melalui kegiatan ini siswa mampu melatih jiwa kompetisi, sportifitas, prestasi dan kejujuran para siswa utamanya.

Post Author: Masdiksun

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Buka Chat
Butuh Bantuan?
Assalamualaikum 👋
Ada yang bisa kami bantu?